Gabus Pucung menu khas Betawi yang ada di pinggiran Jakarta | Resep masakan khas
Gabus pucung - merupakan salah satu menu khas daerah Betawi. Menu ini biasa di nikmati dengan sambal pecak akan lebih nikmat. Untuk sambal pecaknya akan kita bahas di lain waktu. Gabus pucung memang sudah jarang kita jumpai di restoran/warung makan sekitaran Jakarta. Namun jika kita mau bergeser ke arah bekasi tepatnya di daerah Bekasi tepatnya kawasan Harapan Indah disana banyak kita jumpai warung atau restoran dengan menu utama Gabus Pucung dan Pecak lele. Buat anda yang penasaran bisa langsung ke lokasi. Gabus pucung memang memiliki penampilan yang kurang menarik warna kuahnya hitam yang membuat selera sebagian orang jadi berkurang untuk menikmatinya. Namun jika sudah mencicipinya nisacaya lidah akan berkata enak. Nah jika anda penasaran dengan rasannya namun mau mencoba ke lokasi terlalu jauh anda bisa mencoba memasknya di rumah dengan resep berikut ini. Gabus Pucung Resep Khas Betawi Gabus Pucung Resep Khas Betawi Bahan-bahan 2 ekor ikan gabus (masing2 poton