Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Gabus Pucung menu khas Betawi yang ada di pinggiran Jakarta | Resep masakan khas

Gambar
Gabus pucung - merupakan salah satu menu khas daerah Betawi. Menu ini biasa di nikmati dengan sambal pecak akan lebih nikmat. Untuk sambal pecaknya akan kita bahas di lain waktu. Gabus pucung memang sudah jarang kita jumpai di restoran/warung makan sekitaran Jakarta. Namun jika kita mau bergeser ke arah bekasi tepatnya di daerah Bekasi tepatnya kawasan Harapan Indah  disana banyak kita jumpai warung atau restoran dengan menu utama Gabus Pucung dan Pecak lele. Buat anda yang penasaran bisa langsung ke lokasi.  Gabus pucung memang memiliki penampilan yang kurang menarik warna kuahnya hitam yang membuat selera sebagian orang jadi berkurang untuk menikmatinya. Namun jika sudah mencicipinya nisacaya lidah akan berkata enak. Nah jika anda penasaran dengan rasannya namun mau mencoba ke lokasi terlalu jauh anda bisa mencoba memasknya di rumah dengan resep berikut ini. Gabus Pucung Resep Khas Betawi Gabus Pucung Resep Khas Betawi Bahan-bahan 2 ekor ikan gabus (masing2 poton

Duo menu pedas masakan khas Manado | Resep masakan

Gambar
Masakan Manado memang selalu menjadi favorit di kalangan lidah-lidah manusia Indonesia. Rasanya yang pedas selalu menguras porsi nasi yang ada di warung makan maupun rice cooker rumah. Belum lama mimin mengenal masakan khas manado dan langsung jatuh hati dengan cita rasa dari masakan khas Manado terutama pada sambal ikan cakalang dan tumis pedas daun pepaya nya. Mulanya sih coba-coba menu yang ada di kawasan kemayoran ada satu pedagang dengan gerobak yang bertuliskan masakan khas manado dan ternyata ada tiga menu dalam satu gerobak kuliner itu yaitu ayam dan bebek sambal, sambal ikan cakalang dan tumis bunga pepaya. Karena kelihatan yang paling enak yaitu si cakalang suir sama daun pepaya maka langsung mimin bungkus, dan ternyata benar-benar menguras isi rice cooker yang ada dirumah. Rasa yang pedas sama seperti sambal-sambal pada umumnya namun benar-benar membangkitkan nafsu makan. Begitu juga dengan tumisan bunga pepayanya. Nah kalau nyari menu ini gak nemu-nemu ga ada salahnya

Resep dan cara membuat minuman traditional Wedang Ronde

Gambar
Minuman traditional di Indonesia banyak sekali ragamnya, mulai dari yang cocok untuk di sajikan hangat maupun dingin, dari yang cocok untuk di sajikan di siang hari sampai malam hari. Karena saking banyaknya ragam minuman khas daerah untuk kali ini kita hanya akan membahas minuman yang sering kita jumpai di malam hari terutama di daerah Jawa Tengah dan sekitarnya yaitu Wedang Ronde . Wedang Ronde Ronde yang di maksudkan dalam hal ini tentu bukan " Ronde" dalam sebuah pertandingan melainkan adonan khusus berbentuk bola-bola kecil yang terbuat dari tepung ketan yang di bagian dalamnya di beri isi kacang tanah yang dihaluskan. Langsung saja berikut resep dan bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat Wedang Ronde. Bahan-bahannya : 100 gram tepung ketan 100 ml air panas garam secukupnya pewarna makanan warna merah dan hijau secukupnya, jika ingin 3 warna. 750 ml air untuk merebus ronde Bahan untuk isi bola ketan : 100 gram kacang tanah, sangrai haluska